Riziq Aje

Just me and all

Posts Tagged ‘wordpress’

Panduan Adaptasi WordPress Baru

Posted by Rafie pada April 10, 2008

Setelah berkeliling (blogwalking..! 😀 ) ke berbagai blog, saya menemukan komentar yang senada. WordPress baru bener2 membingungkan. Sekalipun sudah biasa, tapi pas login ke wordpress.com saya banyak menemukan suasana dan hal2 baru. Banyak perubahan. Bagi yg baru masuk ke dashboard akan terasa bingung dan perlu waktu untuk bisa beradaptasi secara normal. Sampai saat panduan ini saya tulis, saya juga belum memutuskan untuk mengupgrade wordpress 2.3.3 yang telah terinstall di benbego.com. Mungkin saya test dulu di blog lain seperti benshared.com Baca entri selengkapnya »

Posted in wordpress | Dengan kaitkata: , , , | Leave a Comment »

Adaptasi WordPress Baru

Posted by Rafie pada April 5, 2008

Malam ini rada kaget juga. Ternyata penampilan wordpress 2.5 seperti ini toh. Dashboardnya itu lho. Bikin bingung awalnya. Kirain apaan. Penampilannya keren. Banyak perubahan disana sini. Belum aku cek semua. Baru nyoba yg dashboard utama sama menu kelola dan tulisan.

Pada menu kelola banyak berubah drastis. Dari td aku nyari menu edit belum ketemu. Deletenya juga gak. Well kayaknya diumpetin. Sebelumnya tiga opsi tersebut berjejer letaknya. Mungkin untuk menghindari terjadinya delete secara tak sengaja.

Yang unik pada bawah judul di menu tulisan bisa langsung terlihat permalinknya seperti apa. Bahkan bisa di edit langsung. Permalink ini secara otomatis terbuat saat judul awal kita masukkan. bagian kategori juga pindah ke bawah menu tag. sebelumnya ada di sidebar.

Dah aja deh. Mendingan kalian ujicoba sekarang juga.

Posted in berita | Dengan kaitkata: , , | 3 Comments »

WordPress Terbaru Versi 2.5

Posted by Rafie pada Maret 30, 2008

Resmi sudah wordpress terbaru di release. Setelah lama diujicoba pada versi betanya, wordpress kini mengeluarkan wordpress 2.5 yang stabil dan sudah bisa didownload.

Kebetulan hari ini, berita tersebut nongol secara otomatis via dashboard wordpress versi 2.3.3 yang berisi “A new version of WordPress is available! Please update now“.

Dari video live sebelumnya terlihat ciamik dan keren. Namun belum saya ujicoba sepenuhnya. Nanti deh. Untuk sekarang ya download dulu wordpress 2.5- nya.

Posted in wordpress | Dengan kaitkata: , , | Leave a Comment »

Kategori Baru “Blog” dan “wordpress”

Posted by Rafie pada Maret 9, 2008

Halo semua.

Minggu2 ini banyak kerjaan lain yang menyita perhatian aku untuk tetap ngeblog. Dah seminggu nyaris gak pernah nengok blog dan otomatis pula tak ada update terbaru.

Tiga minggu lalu sebenarnya aku disibukkan menulis buku (ebook) bertema seputar blog wordpress ini. Namun hingga kini belum selesai juga. Padahal sudah ada seseorang yang memesannya secara khusus. Lagi-lagi terbentur waktu.

Walaupun demikian ebook tersebut sebenarnya sudah selesai. Tinggal tahap akhir untuk bab tambahan saja sebagai pelengkap. Karena saya memang meniatkannya untuk membahas blog wordpress secara tuntas. Dari awal sampai akhir. Dari mulai memilih domain hosting sampai menginstallnya hingga jadi. Tentunya dengan gambar pilihan sebagai panduannya.

Jadi pada akhirnya nanti, materi yang ada dalam ebook akan saya publikasikan ulang di blog ini dengan kategori khusus yaitu blog dan wordpress.

Akhir kata tunggu saja releasenya.

Posted in berita | Dengan kaitkata: , , | 5 Comments »

Belajar Instalasi Blog WordPress – Tutorial Kedua

Posted by Rafie pada Desember 1, 2007

Setelah pengenalan pada aplikasi Dongkrak Server sebelumnya kini kita lanjutkan bagaimana WordPress itu sebenarnya. Kita kan mulai dari bagaimana menginstall wordpress di Virtual Hosting (Server) yang sudah kita buat sambil belajar mengganti themes wordpress.

Saya asumsikan anda sudah membaca bagian pertamanya. Jadi kita lanjutkan saja poin berikutnya. (Gambar 1)

Baca entri selengkapnya »

Posted in Tutorial Lain | Dengan kaitkata: , , , , , | 7 Comments »

Belajar Instalasi Blog WordPress – Tutorial Pertama

Posted by Rafie pada November 30, 2007

Sebelumnya saya mohon maaf ya buat semua yang dah nunggu kelanjutan artikel “Membuat Virtual Hosting Sendiri”. Saya baru sempat membuatnya malam ini. Lagi ada masalah sedikit. Tapi, janji tetaplah janji. Krn sekarang masih sisa 1.5 jam lagi untuk lewat dari kata besok, berarti aku belum melanggar janji kan? 😀

Untuk posting tutorial ini, aku bagi dua. Yang pertama mengenai penggunaan dongkrak server sendiri. Setelah itu (kedua) kita bahas cara installasi blog wordpress, dll nya. Seharusnya mau dijadikan satu saja, tapi berhubung pakai gambar yang lumayan banyak (biar jelas dan cepat bisa, gitu loh mas, mbak 😛 ) dan kecepatan loading alias benwit yg bakal diterima beda-beda, terpaksa deh di bagi dua. Yang protes, ntar saya kirimi mail bomb biar abis jatah storagenya! :mrgreen:

Baca entri selengkapnya »

Posted in software, Tutorial Lain | Dengan kaitkata: , , , , , | 6 Comments »

Membuat Virtual Hosting Sendiri

Posted by Rafie pada November 29, 2007

Mungkin banyak di antara anda yang bertanya-tanya, apa sih hosting itu? Apa pula virtual hosting? Saya tak kan berpanjang lebar karena panjang kali lebar sama dengan luas. 😀

Ringkasnya hosting itu tempat dimana kita meletakkan dokumen2 web, file, dll. Semua yg terlihat pada blog ini adalah dokumen2 web yg tertampil dari hosting gratis wordpress.com

Baca entri selengkapnya »

Posted in software, Technology | Dengan kaitkata: , , , , , | 16 Comments »

Blog Benbego Disuspend Kemarin!

Posted by Rafie pada November 21, 2007

Akhirnya terjadi juga. Kaget, bingung, asli… rada panik juga. Setengah melongo. 😯 Hanya rentang waktu 10 menit, tiba-tiba blog ini menghilang disertai timbulnya asap putih yang datang bergulung-gulung laksana ombak menerjang pantai. Belum sedetik berpikir kilatpun menyambar bergabung dengan sang asap yang perlahan membentuk kata-kata indah. Bagai putri raja, ia berujar, “This Blog has been archived or suspended for a violation of our Terms of Services.”

Baca entri selengkapnya »

Posted in Curhat | Dengan kaitkata: , , , | 25 Comments »

Memanfaatkan Plugin IP Detector

Posted by Rafie pada November 2, 2007

Tutorial ini saya tulis khusus setelah ada salah seorang pengunjung (willmen46) yang menanyakan bagaimana caranya menampilkan ip detect atau asal pengunjung di blog kita.

Baca entri selengkapnya »

Posted in Tips Trik, Tutorial Lain | Dengan kaitkata: , , , , | 22 Comments »

WordPress Translator Plugin

Posted by Rafie pada Oktober 27, 2007

Barusan aku nemu sesuatu yang cukup menarik nih.

Baca entri selengkapnya »

Posted in Internet, Tips Trik, Tutorial Lain | Dengan kaitkata: , , , , | Leave a Comment »